Tips Mempercantik Kamar Mandi di Rumah Tanpa Harus Renovasi Total
Meskipun bukan termasuk area yang terbuka, namun tentu ada kalanya Anda ingin agar kamar mandi di rumah tampil secara lebih cantik, agar nyaman ketika menggunakannya serta jauh dari kesan kotor. Apalagi memang ruangan yang satu ini selalu diidentikkan dengan tempat yang lembab dan penuh dengan kuman. Jika Anda merasa kamar mandi sudah ketinggalan zaman dan ingin mempercantiknya bisa, bahkan tanpa harus melakukan renovasi secara total.
Berikut ini diantara tipsnya yang dapat Anda terapkan, yaitu:
- Ganti beberapa sarana lama, misalnya menambahkan shower kamar mandi untuk membuatnya tampil lebih kekinian, dibandingkan dengan menggunakan gayung serta bak. Sepele namun sangat efektif untuk merubah penampilannya.
- Menambahkan warna, selanjutnya yang dapat Anda lakukan adalah dengan menambahkan warna, misalnya adalah dengan memakai wallpaper, ditambah dengan batu alam atau juga dengan dicat ulang. Hal semacam ini nantinya juga akan membuatnya terlihat lebih hidup.
- Meningkatkan pencahayaan, Anda juga dapat mengganti lampu yang lama dengan yang baru, apalagi jika seandainya lampu tersebut sudah redup, sehingga pencahayaannya sudah pasti kurang optimal bukan. Anda dapat menggunakan lampu LED dimana pada dasarnya ia memang punya pencahayaan yang lebih terang optimal.
- Tambahkan beberapa dekorasi, langkah selanjutnya bisa dengan cara menempatkan beberapa dekorasi tambahan, sebut saja diantaranya adalah menggantung lukisan, kemudian juga hiasan dinding bahkan juga dapat ditambahkan dengan tanaman hidup. hal ini cukup efektif untuk membuat kamar mandi Anda tidak terasa membosankan, melainkan jauh lebih hidup.
Mudah bukan serta tidak akan memakan banyak biaya. Jika ingin lebih maka dapat menambahkan beberapa furniture kekinian seperti rak, kemudian juga dengan bath up dan sejenisnya. Beli shower kamar mandi dan beragam jenis perlengkapan penunjangnya sekarang ini jauh lebih mudah bisa online, yaitu beli produk dari Kohler saja. Kualitasnya lebih terjamin karena memang tidak memakai material sembarangan. Produk-produk dari Kohler ini sekarang juga isa dibeli secara mudah online, langsung saja cek di website resmi mereka.